Dari Abu Hurairah radhiallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, أعجزُ النَّاسِ من عجزَ عنِ الدُّعاءِ ، وأبخلُ النَّاسِ من بخلَ بالسَّلامِ “Manusia paling lemah adalah orang yang paling malas dalam berdoa. Dan manusia yang paling bakhil adalah orang yang bakhil dalam memberi salam.” (HR. Abu Ya’la 6649, Ibnu Hibban 4498, rijalnya rijal shahih) Syaikh Shaleh …
