Alhamdulillah sebanyak 20 mushaf Al-Qur’an wakaf dari Anda telah tersalurkan dan telah digunakan oleh para santri di Pesantrean Jamuludin Lombok.
Kami ucapkan terima kasih banyak kepada Anda yang telah berdonasi Wakaf Al-Qur’an. Syukron jazakumullahu khairan. Semoga Allah berikan keberkahan pada diri, keluarga, dan harta Anda.
Masih dibuka bagi Anda yang ingin kembali berdonasi, karena masih banyak lembaga lain yang membutuhkan mushaf Al-Qur’an.
Untuk berdonasi wakaf Al-Qur’an silahkan klik link di bawah ini: